10 Rekomendasi Anime Musim Fall 2015 Terbaik
Sakuranime.com – Setelah mengulas rekomendasi anime yang rilis pada Winter, Spring, Summer tahun 2015, kali ini Sakuranime akan mengulas tuntas anime terbaik Fall 2015. Dalam musim yang akan kita ulas kali ini, merupakan salah satu musim yang memiliki banyak anime bagus yang rilis.
Seperti salah satunya adalah OPM yang sangat terkenal dengan actionnya yang keren dan menjadi salah satu anime paling terbaik di tahun 2015. Nah untuk lebih jelas dan lengkapnya, berikut ini adalah rekomendasi anime musim Fall 2015 terbaik versi Sakuranime.
Anime ini mengisahkan seorang pahlawan dengan kekuatan yang kuat, saking kuatnya dia hanya menghempaskan satu pukulan saja pada lawannya dan dia pun menang. Pahlawan itu bernama Saitama, dengan raut wajah yang polos serta ciri khas darinya yaitu kepala botak.
Berawal dari serangan monster biru menyerang kota A membuat masyarakat menjadi panik. Monster itu memporak-porandakkan kota A dan terlihat juga seorang pahlawan yang tergeletak tak berdaya karenanya.
Tak lama kemudian datanglah sosok pahlawan yang bernama Saitama yang hanya menghempaskan satu pukulan saja, monster tersebut langsung kalah dan hancur.
Karena kekuatan yang dimilikinya sangat kuat, sampai-sampai membuat dirinya menjadi depresi dan berpikir kenapa dia bisa menjadi lebih kuat seperti itu. Apakah dia nantinya mendapatkan musuh yang bisa membuatnya serius?
Berkisah tentang dunia dimana manusia memiliki sebuah kekuatan supernatural yang sering disebut sebagai Blazers. Para Blazers dapat menciptakan sebuah senjata yang terbentuk melalui jiwanya.
Ikki Kurogane merupakan seorang Blazers dengan julukun sebagai kesatria kegagalan yang dikenal oleh orang-orang sekelilingnya.
Ditengah kehidupannya yang tidak beruntung, dia tak sengaja bertemu dengan seorang gadis yang hampir tidak memiliki sehelai pakaian yang melekat pada tubuhnya.
Gadis itu bernama Stella Vermilliona, setelah pertemuannya dengan gadis tersebut, kini hidupnya berubah dan dia berkeinginan untuk menjadi ksatria Mage Knight yang akan berada dipuncak Seven Star Sword Art Festival. Apakah Ikki bisa mewujudkan impiannya tersebut?
Bercerita tentang sebuah akademi di kota yang terletak diatas air. Di akademi ini terdapat sebuah festival bernama “Star Wars Festifal” merupakan sebuah tahapan terbesar di dunia untuk sebuah pertempuran yang terintegrasi.
Amagiri Ayato adalah seorang pemuda yang diundang ke akademi ini oleh Presiden Dewan Mahasiswa Seidoukan Academy.
Ketika sampai, dia tidak sengaja membuat murka seorang gadis pada saat berniat ingin mengembalikan sapu tangan gadis tersebut, namun bukannya berterima kasih sang gadis malah menantang Ayato dalam berduel.
Mengisahkan tentang 6 bulan sebelum kelulusan, Koyomi Araragi bertemu dengan seorang murid pindahan bernama Ougi Oshino melalu perkenalan yang dilakukan oleh adik kelasnya yang bernama Kanbaru Suruga. Awal pertemuan mereka membuat kehidupan Koyomi berubah menjadi seperti sekarang.
Mengisahkan tentang Kusanagi Takeru yang belajar di Taimadou Gakuen untuk menjadi seorang Itan Shinmonkan yang bertugas untuk mengawasi para penyihir, semuanya itu dilakukan demi mengumpulkan uang untuk dirinya.
Ketika semua murid lain telah menggunakan senjata api dan sihir, Takeru masih tetap bertarung dengan menggunakan pedang, hal ini membuat dia menjadi cemohan bagi temannya, terlebih lagi dia menjadi pemimpin peleton 35 yang terkenal belum pernah berhasil menyelesaikan satu misi pun.
Tapi masa depan peleton ini berubah setelah bergabungnya anggota baru yang sangat berbakat. Apakah yang akan terjadi selanjutnya, untuk itu simak Animenya.
Berkisah tentang kehidupan Shoutaro Tatewaki dan Sakurako Kuiyo, Shoutaro merupakan seorang pemuda SMA biasa dan Sakurako adalah seorang wanita berumur 20-an tahun dari sebuah keluarga kaya yang sangat menyukai tulang.
Sakurako menjadi seorang detektif namun sebenarnya dia bukan lah seorang detektif, hal itu dilakukannya karena keadaan dilingkungan hidupnya.
Mengisahkan seorang pemuda bernama Saikawa Souhei yang sangat mengagumi Magata Shiki yang memperoleh gelar doktor sejak berusia 11 tahun, walaupun sebenarnya dia sendiri diakui memiliki otak yang sangat brilian.
Ketika Saikawa mendengar kabar bahwa Nishinosono Moe mampu membawa dia ke pulau Himakajima dimana tempat laboratorium milik Magat berada. Namun saat Saikawa ingin bertemu dengan Magata, mereka justru telah mendapati Magata yang telah menjadi mayat dengan kondisi yang aneh.
Mengisahkan sebuah kehidupan dimana peperangan tidak lagi dilakukan oleh banyak orang dan penuh darah, tapi melainkan hanya menggunakan sebuah mecha raksasa yang dikenal sebagai objek untuk mempromosikan sebuah peperangan tanpa adanya pertumpahan darah.
Anime ini berkisah tentang petualangan Quenser, seorang murid yang memiliki keinginan untuk menjadi seorang desainer objek.
Mengisahkan tentang sebuah keluarga gokil yang tidak pernah sepi, keluarga ini bernama Matsuno. Dalam kehidupan keluarga ini tidak lah sepi karena pasangan Matsuno memiliki enam anak yang sangat identik bernama Osomatsu, Karamatsu, Choromatsu, Ichimatsu, Juushimatsu, dan Todomatsu.
Bagi orang yang sedang berurusan dengan keluarga ini harus lah memiliki kesabaran yang tinggi karena kalau tidak akan berujung dengan darah tinggi.
Mengisahkan kehidupana Sougo Amagi yang bertemu dengan Feila setelah dia jatuh kedalam goa bawah tanah. Feila seorang gadis yang muncul dari sebuah batu berwarna merah, dia ini memiliki penampilan seperti gadis biasa namun menyimpan benyak kekuatan sehingga dia menjadi incaran oleh Zonebyle dan para anak buahnya.
Read More! 10 Kataphrakt Terkuat Dalam Anime Aldnoah Zero
Nah itu tadi rekomendasi yang diberikan kali ini, semoga dapat menjadi refrensi tontonan anime untuk kalian. So pasti setiap rekomendasi yang ada di Sakuranime bagus-bagus jadi gak perlu khawatir akan bosan atau apalah itu ^-^ Sampai jumpa di pembahasan musim lainnya, arigatou na minna-san!
Seperti salah satunya adalah OPM yang sangat terkenal dengan actionnya yang keren dan menjadi salah satu anime paling terbaik di tahun 2015. Nah untuk lebih jelas dan lengkapnya, berikut ini adalah rekomendasi anime musim Fall 2015 terbaik versi Sakuranime.
#1. One Punch Man
Berawal dari serangan monster biru menyerang kota A membuat masyarakat menjadi panik. Monster itu memporak-porandakkan kota A dan terlihat juga seorang pahlawan yang tergeletak tak berdaya karenanya.
Tak lama kemudian datanglah sosok pahlawan yang bernama Saitama yang hanya menghempaskan satu pukulan saja, monster tersebut langsung kalah dan hancur.
Karena kekuatan yang dimilikinya sangat kuat, sampai-sampai membuat dirinya menjadi depresi dan berpikir kenapa dia bisa menjadi lebih kuat seperti itu. Apakah dia nantinya mendapatkan musuh yang bisa membuatnya serius?
#2. Rakudai Kishi no Cavalry
Ikki Kurogane merupakan seorang Blazers dengan julukun sebagai kesatria kegagalan yang dikenal oleh orang-orang sekelilingnya.
Ditengah kehidupannya yang tidak beruntung, dia tak sengaja bertemu dengan seorang gadis yang hampir tidak memiliki sehelai pakaian yang melekat pada tubuhnya.
Gadis itu bernama Stella Vermilliona, setelah pertemuannya dengan gadis tersebut, kini hidupnya berubah dan dia berkeinginan untuk menjadi ksatria Mage Knight yang akan berada dipuncak Seven Star Sword Art Festival. Apakah Ikki bisa mewujudkan impiannya tersebut?
#3. Gakusen Toshi Asterisk
Amagiri Ayato adalah seorang pemuda yang diundang ke akademi ini oleh Presiden Dewan Mahasiswa Seidoukan Academy.
Ketika sampai, dia tidak sengaja membuat murka seorang gadis pada saat berniat ingin mengembalikan sapu tangan gadis tersebut, namun bukannya berterima kasih sang gadis malah menantang Ayato dalam berduel.
#4. Owarimonogatari
#5. Taimadou Gakuen 35 Shiken Shoutai
Ketika semua murid lain telah menggunakan senjata api dan sihir, Takeru masih tetap bertarung dengan menggunakan pedang, hal ini membuat dia menjadi cemohan bagi temannya, terlebih lagi dia menjadi pemimpin peleton 35 yang terkenal belum pernah berhasil menyelesaikan satu misi pun.
Tapi masa depan peleton ini berubah setelah bergabungnya anggota baru yang sangat berbakat. Apakah yang akan terjadi selanjutnya, untuk itu simak Animenya.
#6. Sakurako-san no Ashimoto ni wa Shitai ga Umatteiru
Sakurako menjadi seorang detektif namun sebenarnya dia bukan lah seorang detektif, hal itu dilakukannya karena keadaan dilingkungan hidupnya.
#7. Subete ga F ni Naru: The Perfect Insider
Ketika Saikawa mendengar kabar bahwa Nishinosono Moe mampu membawa dia ke pulau Himakajima dimana tempat laboratorium milik Magat berada. Namun saat Saikawa ingin bertemu dengan Magata, mereka justru telah mendapati Magata yang telah menjadi mayat dengan kondisi yang aneh.
#8. Heavy Object
Anime ini berkisah tentang petualangan Quenser, seorang murid yang memiliki keinginan untuk menjadi seorang desainer objek.
#9. Osomatsu-san
Bagi orang yang sedang berurusan dengan keluarga ini harus lah memiliki kesabaran yang tinggi karena kalau tidak akan berujung dengan darah tinggi.
#10. Comet Lucifer
Read More! 10 Kataphrakt Terkuat Dalam Anime Aldnoah Zero
Nah itu tadi rekomendasi yang diberikan kali ini, semoga dapat menjadi refrensi tontonan anime untuk kalian. So pasti setiap rekomendasi yang ada di Sakuranime bagus-bagus jadi gak perlu khawatir akan bosan atau apalah itu ^-^ Sampai jumpa di pembahasan musim lainnya, arigatou na minna-san!